Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Transfer Pulsa Telkomsel Terbaru 2023

Apakah di sekitar kalian semuanya pengguna kartu Telkomsel ? Jika benar maka kalian bisa saling berbagi pulsa kesesama pengguna kartu Telkomsel, jadi tidak perlu membeli pulsa klo ada yang punya pulsa lebih tinggal minta transfer saja mantap kan.

Ini dia cara transfer pulsa telkomsel terbaru 2023 :



Cara Transfer Pulsa Telkomsel Terbaru Lewat Telepon

  • Buka menu Panggilan
  • Ketik *858*Nomor tujuan*Nominal transfer# contoh *858*085666777888*10000# 
  • Kemudian pilih setuju/ya tekan angka 1 kemudian tunggu sms dari 858

Cara Transfer Pulsa Telkomsel Terbaru Lewat SMS
  • Buka menu Pesan baru
  • Tulis sms TPULSA (spasi) Nominal pulsa contoh TPULSA 10000 
  • Kemudian kirim ke nomor telkomsel tujuan yang akan menerima pulsa
Cara Transfer Pulsa Telkomsel Terbaru lewat Aplikasi My Telkomsel
  • Dowload aplikasi My Telkomsel di playstore/app store
  • Cari menu Gift/Kirim Hadiah 
Cara Transfer Pulsa Telkomsel Terbaru lewat *858#
  • Tekan *858# lalu klik panggil
  • Lalu Anda akan diarahkan ke menu Transfer Pulsa pilih nomor 1
  • Minta Pulsa pilih no 2


Keterangan: 

*Minimal pulsa yang akan di transfer adalah Rp 5.000 dengan kelipatan dari Rp 1.000 contoh Rp 5.000, Rp 6.000, Rp 7.000 dan seterusnya
* Biaya transaksi Rp 1.850 dan saldo pulsa setelah mentransfer harus ada minimal Rp 2.000
* Pengirim pulsa harus dalam masa aktif dan sebaliknya
* Hanya bisa sesama pengguna Telkomsel kartu As, Simpati, dan LOOP saja.
* Transfer pulsa bisa dilakukan lebih dari 1 kali dalam sehari